Swissôtel Living Jakarta Mega Kuningan bintang 5

Catatan tamu Avis (Peringkat ALL) 4.8/5 566 ulasan

Swissôtel Living Jakarta Mega Kuningan - Image 1
Swissôtel Living Jakarta Mega Kuningan - Image 2
Swissôtel Living Jakarta Mega Kuningan - Image 3
Swissôtel Living Jakarta Mega Kuningan - Image 4

Deskripsi

Keistimewaan hotel

  • Dikelilingi kawasan bisnis utama Jakarta

  • Menginap secara bertanggung jawab karena kami peduli, jejak karbon Anda adalah prioritas kami

  • 240 hunian berfasilitas lengkap dengan dapur dan mesin cuci

  • Hidangan gourmet panggang berkualitas tinggi di restoran Embers

  • Tersedia opsi pengalaman relaksasi di kamar dengan item kebugaran & panduannya

Akomodasi kami

Lokasi hotel

Swissôtel Living Jakarta Mega Kuningan

Jl Guru Mughni Kav 10-3 No 5, Kuningan Timur, Setiabudi
12930 JAKARTA SELATAN
Indonesia

GPS:-6.22856, 106.82199

Akses dan Transportasi

Layanan hotel

Check-in dari - Check out sampai

Di properti
  • Kolam renang
  • Parkir
  • Restoran
  • Dapat diakses kursi roda
  • Pusat kebugaran
  • Wi-Fi
  • Air conditioner
  • Sarapan
  • Room service

Ulasan tamu kami

Ulasan tamu kami

Ulasan tersertifikasi 100% oleh tamu yang menginap bersama kami

Cari tahu selengkapnya

Peringkat ALL  4.8/5  566 ulasan

Catatan tamu Avis 5.0/5

Trisila W. Keluarga - Ulasan terverifikasi ALL

Jika kita ada kesempatan berlibur di hari hari besar rencanakan lah tinggal di swissoftel yangvterletak di daerah kuningan silakan cek. Buat member Accor Plus explorer pasti mendapatkan falisitas exclusive Welcome drink yg buakan kaleng2 Fasilitas bintang lima untuk 1. Sarapan 2. Kamar yang sangat bersih buat kita bener2 tidur nynyak 3. Kolam renang yang sangat terawat termasuk fitness center 4. Keramahan dr level bawah samai atas terimahkasih tim utk semuanya

Catatan tamu Avis 5.0/5

Alvi P. Keluarga - Ulasan terverifikasi ALL

nginap disini iseng aja karena cape pulang dari bandung. tapi ga expect kamarnya nyaman, ada kitchen, hotelnya bagus kolam renang luas, ada kids playground dan banyak aktifitas anak sama Mba Tika dan Mba Gina seru banget sangat rekomend

Kepada Bapak Alvi P., Terima kasih banyak telah meluangkan waktu untuk membagikan pengalaman menginap Anda bersama kami. Kami sangat senang mengetahui bahwa pengalaman menginap yang awalnya tidak direncanakan justru menjadi momen yang seru dan berkesan selama libur sekolah anak. Kami senang mendengar bahwa Anda merasa nyaman dengan kamar yang dilengkapi kitchen, serta menikmati fasilitas hotel seperti kolam renang yang luas, kids playground, dan berbagai aktivitas anak yang dipandu oleh Mbak Tika dan Mbak Gina. Apresiasi Anda tentu akan kami sampaikan kepada mereka sebagai bentuk motivasi. Terima kasih atas rekomendasi yang diberikan. Kami menantikan kedatangan Anda dan keluarga kembali untuk pengalaman menginap yang sama menyenangkannya di lain kesempatan. Salam Hangat, Teguh Utomo Front Office Manager

Catatan tamu Avis 5.0/5

A. A. Sendiri - Ulasan terverifikasi ALL

cocok untuk longstay, karena fasilitas kamarnya ada mesin cuci mulai dari tipe kamar studio. sarapannya juga enak banyak variasinya, saya paling suka indonesian cornernya

Kepada Bapak A., Terima kasih banyak telah meluangkan waktu untuk membagikan pengalaman bapak dan atas ulasan positif yang diberikan kepada kami. Kami senang mengetahui bahwa Swissôtel Living Jakarta Mega Kuningan cocok untuk kebutuhan menginap bapak, khususnya dengan fasilitas kamar seperti mesin cuci yang sudah tersedia mulai dari tipe studio. Kami juga sangat gembira mendengar bahwa bapak menikmati variasi sarapan kami, terutama Indonesian corner yang menjadi favorit bapak. Apresiasi bapak merupakan motivasi besar bagi seluruh tim kami untuk terus memberikan kenyamanan dan pelayanan terbaik bagi setiap tamu. Kami menantikan kesempatan untuk kembali menyambut bapak dan memberikan pengalaman menginap yang menyenangkan di masa mendatang. Salam hangat, Teguh Utomo Front Office Manager

Catatan tamu Avis 4.5/5

Aulia R. Keluarga - Ulasan terverifikasi ALL

Menyenangkan menginap disini semua staff ramah dan kids friendly

Kepada Ibu Aulia R., Terima kasih banyak telah meluangkan waktu untuk membagikan ulasan. Kami sangat senang mengetahui bahwa Ibu merasa menyenangkan menginap bersama kami serta merasakan keramahan seluruh staff dan suasana hotel yang kids friendly. Terima kasih atas kepercayaan Ibu kepada Swissôtel Living Jakarta Mega Kuningan. Kami menantikan kesempatan untuk menyambut Ibu dan keluarga kembali di lain waktu. Salam hangat, Teguh Utomo Front Office Manager

Catatan tamu Avis 5.0/5

Sintia P. Bisnis - Ulasan terverifikasi ALL

beberapa kali event di Swissôtel selalu rekomend makanannya, pelayanan staffnya yang check in, housekeeping semua bagus

Kepada Ibu Sintia, Terima kasih banyak telah berbagi ulasan dan atas kepercayaan Anda dalam menyelenggarakan beberapa event di Swissôtel Living Jakarta Mega Kuningan. Kami sangat senang mengetahui bahwa setiap acara berjalan dengan baik dan selalu menjadi rekomendasi, terutama dari sisi kualitas makanan dan pelayanan. Kami juga mengapresiasi pujian Anda terhadap pelayanan tim kami, mulai dari proses check-in hingga housekeeping. Ulasan positif ini menjadi motivasi besar bagi seluruh tim untuk terus memberikan pelayanan terbaik. Terima kasih sekali lagi atas kepercayaan Anda. Kami menantikan kesempatan untuk mendukung event-event berikutnya bersama Anda. Salam Hangat, Teguh Utomo Front Office Manager

Pengguna web lain yang memberikan peringkat untuk hotel kami

  • 134 ulasan 8.8/10 Lokasi
  • 333 ulasan 9.4/10 Kamar
  • 387 ulasan 9.3/10 Pelayanan
  • 13 ulasan 4/10 Internet
  • 214 ulasan 9.9/10 Suasana
  • 170 ulasan 9.3/10 Kebersihan
  • 169 ulasan 9.4/10 Fasilitas
  • 143 ulasan 8.2/10 Sarapan

Diberdayakan oleh Trustyou

Properti kami yang lain di sekitar

Semua hotel kami di JAKARTA