Skip to main content
Syarat dan Ketentuan

Malioboro Portrait Staycation di Novotel Suites Yogyakarta Malioboro

Type d’offre
Penawaran berakhir dalam
Penawaran telah berakhir

00

hari

hari

00

:

00

:

00

Deskripsi penawaran

Siap untuk pengalaman yang berbeda? Paket Malioboro Portrait menghadirkan sesi foto bertema lengkap dengan busana adat Jawa, untuk mengabadikan kisah budaya Anda yang tak terlupakan di Novotel Suites Yogyakarta Malioboro.

 

Paket termasuk:

  • Kamar Studio Superior dengan sarapan gratis untuk dua (2) orang
  • Paket fotografi tematik Malioboro untuk dua (2) orang

 

Pesan harga Cultural Getaway sebelum 17 Desember 2025 untuk menginap hingga 18 Desember 2025.

 

Member Accor Plus mendapatkan tambahan diskon 10% dari harga member ALL.